Error message

Notice: Undefined offset: 1 in counter_get_browser() (line 70 of /home/indonesia/htdocs/sites/all/modules/counter/counter.lib.inc).

2019

 

Logo

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

DAFTAR MATAKULIAH
TAHUN KURIKULUM : 2019 [2019]
 
Fakultas : Fakultas Bahasa dan Seni
Prog. Studi : Perpustakaan dan Ilmu Informasi (S1/A4)

 

No Kode Matakuliah SKS Semester
Jml T P L
1). Mata Kuliah Wajib Universitas
A. Wajib
1 UNP1.60.1401 Pendidikan Agama (Religion Education) 3 3 0 0 1
2 UNP1.60.1402 Pendidikan Pancasila (Pancasila Education) 2 2 0 0 1
3 UNP1.60.1403 Pendidikan Kewarganegaraan (Citizenship Education) 2 2 0 0 1
4 UNP1.60.1404 Bahasa Indonesia (Indonesian) 2 2 0 0 1
5 UNP1.60.1405 Bahasa Inggris (English) 2 2 0 0 1
6 UNP1.60.3101 Kewirausahaan (Entrepreneurship) 3 3 0 0 3
7 UNP1.60.7401 Kuliah Kerja Nyata (KKN) (Community Service Program) 2 2 0 0 7
Jumlah SKS 16 16 0 0  
2). Mata Kuliah Pilihan Universitas
A. Pilih 2 dari 8 SKS
1 UNP2.60.2102 Bahasa Jepang (Japanese Language) 2 2 0 0 2
2 UNP2.60.2401 Sejarah Perjuangan Bangsa Indonesia (History of Indonesia Struggle) 2 2 0 0 2
3 UNP2.60.2402 Manajemen Bencana (Disaster Management) 2 2 0 0 2
4 UNP2.60.3401 Budaya Alam MinangKabau (Minangkabau Culture) 2 2 0 0 3
Jumlah SKS 8 8 0 0  
3). Mata Kuliah Wajib Fakultas
A. Wajib
1 FBS1.60.1101 Sejarah Kebudayaan Indonesia (History of Indonesian Culture) 2 2 0 0 1
2 FBS1.60.1102 Ilmu Budaya Dasar (Basic Cultural Sciences) 2 2 0 0 1
3 FBS1.60.3101 Dasar-dasar Filsafat (Introduction to Philosophy) 3 3 0 0 3
4 FBS1.60.3102 Sejarah Pemikiran Modern (History of Modern Thought) 2 2 0 0 3
5 FBS1.60.3103 Metodologi Ilmu Budaya (Methodology of Cultural Science) 2 2 0 0 3
Jumlah SKS 11 11 0 0  
4). Mata Kuliah Wajib Program Studi
A. Wajib
1 PII1.62.1007 Pengantar Ilmu Perpustakaan dan Informasi (Introduction to Library and Information Science) 2 2 0 0 1
2 PII1.62.1008 Ilmu Komunikasi (Communication Science) 2 2 0 0 1
3 PII1.62.1009 Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi (Introduction of Communication and Information Technology) 2 2 0 0 1
4 PII1.62.1010 Literasi Informasi (Information Literacy) 3 3 0 0 1
5 PII1.62.1011 Analisis Subjek (Subject Analysis) 3 2 1 0 1
6 PII1.62.1012 Manajemen Perpustakaan (Library Management) 3 2 1 0 1
 

 

 

Logo

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

DAFTAR MATAKULIAH
TAHUN KURIKULUM : 2019
 
Fakultas : Fakultas Bahasa dan Seni
Prog. Studi : Perpustakaan dan Ilmu Informasi (S1/A4)

 

No Kode Matakuliah SKS Semester
Jml T P L
7 PII1.62.2005 Bahasa Inggris Profesi (English for Profession) 3 2 1 0 2
8 PII1.62.2006 Deskripsi Bibliografi (Bibliography Description) 3 2 1 0 2
9 PII1.62.2007 Manajemen Pengetahuan (Knowledge Management) 2 2 0 0 2
10 PII1.62.2008 Psikologi Perpustakaan (Library Psycology) 2 2 0 0 2
11 PII1.62.2009 Klasifikasi (Classification) 3 2 1 0 2
12 PII1.62.3008 Manajemen Basis Data (Database Management) 3 2 1 0 3
13 PII1.62.3009 RDA (Resource Description and Access) 3 2 1 0 3
14 PII1.62.3010 Automasi Perpustakaan (Library Automation) 3 2 1 0 3
15 PII1.62.3011 Manajemen Penerbitan Grafis dan Elektronik (Grapphic and Electronic Management of Publishing) 3 2 1 0 3
16 PII1.62.4008 Kodekologi Arab Melayu (Coding of Malay-Arabic) 2 2 0 0 4
17 PII1.62.4009 Pengindeksan dan Pengabstrakan (Abstract and Index) 3 2 1 0 4
18 PII1.62.4010 Kewirausahaan Berbasis IT (IT-Based Enterpreneurship) 3 2 1 0 4
19 PII1.62.4011 Manajemen Koleksi (Collection Management) 3 2 1 0 4
20 PII1.62.4012 Preservasi dan Konservasi (Preservation and Conservation) 3 2 1 0 4
21 PII1.62.4013 Penulisan Karya Ilmiah (Academic Writing) 3 2 1 0 4
22 PII1.62.4014 Statistika (Statistics) 2 2 0 0 4
23 PII1.62.4015 Etika Profesi (Profession Ethics) 2 2 0 0 4
24 PII1.62.5009 Pemasaran dan Promosi Pusdokinfo (Marketing and Promotion of Document Information Centre) 3 2 1 0 5
25 PII1.62.5010 Kehumasan Masyarakat (Library Public Relations) 3 2 1 0 5
26 PII1.62.5011 Perencanaan dan Desain Perpustakaan (Design Planning for Library) 3 2 1 0 5
27 PII1.62.5012 Bibliometrika (Bibliometrics) 3 2 1 0 5
28 PII1.62.5013 Sumber dan Layanan In formasi (Resource and Information Service) 3 2 1 0 5
29 PII1.62.5014 Metodologi Penelitian (Research Methods) 3 2 1 0 5
30 PII1.62.6008 Dokumentasi Informasi Minangkabau (Minangkabau Documentation Information) 3 2 1 0 6
31 PII1.62.6009 Pengembangan Perpustakaan Digital (Digital Library Development) 3 2 1 0 6
32 PII1.62.6010 Temu Balik Informasi (Information Retrieval) 3 2 1 0 6
33 PII1.62.6011 Desain Web (Website Design) 3 2 1 0 6
34 PII1.62.7004 Seminar (Colloquium) 2 0 2 0 7
35 PII1.62.7005 Praktik Kerja Lapangan (Field Practice) 4 0 4 0 7
36 PII1.62.8002 Skripsi (Thesis) 6 3 3 0 8
Jumlah SKS 103 70 33 0  
5). Mata Kuliah Pilihan Program Studi
A. Pilihan Paket Informasi
1 PII2.62.2006 Literatur Anak dan Remaja (Children and Young-Adult Literature) 3 2 1 0 2
2 PII2.62.3004 Komunikasi Multimedia (Multimedia Communication) 2 2 0 0 3
3 PII2.62.4003 Penulisan Artikel dan Resensi Buku (Book Review and Article Writing) 3 2 1 0 4
4 PII2.62.5005 Kerjasama dan Jaringan Informasi (Information Network and Teamwork) 3 2 1 0 5
5 PII2.62.5007 Informasi dalam Konteks Sosial Budaya (Information Socio-Cultural Context) 2 2 0 0 5
6 PII2.62.6004 Bisnis Informasi (Business Information) 3 2 1 0 6
Jumlah SKS 16 12 4 0  
B. Pilihan Paket Kearsipan
1 PII2.62.2005 Manajemen Kearsipan (Archives Management) 3 2 1 0 2
2 PII2.62.3005 Terbitan Resmi Pemerintah (Official Publication) 2 2 0 0 3
3 PII2.62.4004 Pemberkasan dan Penataan Arsip (Documentation and Filling Arrangement) 3 2 1 0 4
4 PII2.62.5004 Pengelolaan Informasi Hukum (Management of Law Information) 2 2 0 0 5
5 PII2.62.5006 Pengelolaan Informasi Medis (Management of Medical Information) 3 2 1 0 5
6 PII2.62.6005 Akuisisi, Seleksi, dan Retensi Arsip (Archive acquisition, selection and retention) 3 2 1 0 6
Jumlah SKS 16 12 4    
 

 

Sinopsis (Synopsis)
UNP1.60.1401 Pendidikan Agama (Religion Education) 3 SKS

Yang Maha Esa dan Ketuhanan: keimanan dan ketaqwaan, filsafat ketuhanan (Teologi); Manusia: hakikat manusia, martabat manusia, tanggung jawab manusia; Hukum: menumbuhkan kesadaran untuk taat hukum Tuhan, fungsi profetik agama dalam hukum: Moral: agama sebagai sumber moral, akhlak mula dalam kehidupan; Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni: Iman, Iptek, dan amal sebagai kesatuan, kewajiban menuntut dan mengamalkan ilmu, tanggung jawab ilmuwan dan seniman; kerukunan antarumat beragama: agama merupakan rahmat Tuhan bagi semua, kebersamaan dalam pluralitas beragama; Masyarakat: masyarakat beradab dan sejahtera, peran umat beragama dalam mewujudkan masayarakat beradab dan sejahtera, Hak Asasi Manusia (HAM) dan demokrasi; Budaya: budaya akademik, etos kerja, sikap terbuka dan adil; Politik: kontribusi penganut agama dalam kehidupan berpolitik, peranan penganut agama dalam mewujudkan persatuan dan kesatuan bangsa.

(This course contains: The idea of God the Supreme, Godhead: security and devotion, philosophy of God (Theology); Man: human nature, human dignity, human responsibility; Law: raising an awareness to obey God's law, prophetic functions of religion in law: Moral: religion as a moral source, morality in life; Science, Technology and Art: Faith, science and technology as a unity, the obligation to demand and practice science, the responsibility of scientists and artists; Interreligious harmony: religion is God's grace to all, togetherness in religious plurality; Society: civilized and prosperous society, the role of religious people in realizing civilized and prosperous society, human rights and democracy; Culture: academic culture, work ethic, open and fair attitude; Politics: the contribution of adherents of religion in political life, the role of adherents of religion in realizing the unity and unity of the nation. )

UNP1.60.1402 Pendidikan Pancasila (Pancasila Education) 2 SKS

Mata kuliah ini berisi tentang pengertiian urgensi dan alasan diperlukannya pendidikan Pancasila di Perguruan Tinggi; Pancasila dalam arus sejarah bangsa Indonesia; Pancasila sebagai sistem filsafat, sebagai dasar negara Republik Indonesia, sebagai ideologi negara, sebagai sistem etika, dan Pacasila menjadi dasar nilai pengembangan ilmu; Pemikiran dan pelaksanaan Pancasiladalam menghadapi permasalahan-permasalahan aktual dewasa ini, seperti masalah HAM, SARA, dan Kritis ekonomi, serta masalah radikalisme yang harus dipecahkan sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.

(This course contains an idea of an understanding of urgency and the reason for the need for Pancasila education in Higher Education; Pancasila in the history of the Indonesian nation; Pancasila as a system of philosophy, as the basis of the Republic of Indonesia, as the state ideology, as an ethical system, and Pancasila as the basis of the value of science development; The thinking and implementation of Pancasila in facing the actual problems, such as human rights, SARA, critical economics, as well as the problem of radicalism that must be solved in accordance with the values ??of Pancasila )

UNP1.60.1403 Pendidikan Kewarganegaraan (Citizenship Education) 2 SKS

mata kuliah ini berisi tentang hakikat pendidikan kewarganegaraan dalam mengembangkan kemampuan utuh sarjana atau profesional; esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu deteminan pembangunan bangsa dan karakter, urgensi integritas nasional persatuan dan kesatuan bangsa; nilai dan norma konstitusional UUD NRI 1945 dan konstitusional ketentuan perundang-undangan di bawah UUD; harmoni kewajiban dan hak negara dan warga negara  dalam demokrasi yang bersumber pada kedaulatan rakyat dan musyawarah untuk mufakat; hakikat, instumentasi, dan praksis demokrasi Indonesia berlandaskan Pancasila dan UUD NRI 1945; dinamika historis konstitusional, sosial-politik, kultural, serta konteks kontemporer penegakan hukum yang berkedaulatan; dinamika historis dan urgensi wawasan nusantara sebagai konsepsi dan pandangan kolektif kebangsaan Indonesia dalam konteks pergaulan dunia; urgensi dan tantangan nasional dan bela negara bagi Indonesia dalam membangun komitmen kolektif kebangsaan.

(This course contains the idea of the nature of civic education in developing the ability of a whole graduate or professional; The essence and urgency of national identity as one of the determinants of nation-building and character, the urgency of the national integrity of the unity and unity of the nation; Constitutional values ??and norms of the 1945 Constitution and the constitutional provisions of legislation under the Constitution; Harmony of obligations and rights of state and citizens in a democracy stemming from popular sovereignty and deliberation to consensus; The nature, instrumentation, and praxis of Indonesian democracy based on Pancasila and the 1945 Constitution of the Republic of Indonesia; Historical, constitutional, socio-political, cultural, and contemporary contexts of sovereign law enforcement; Historical dynamics and urgency of the archipelago's insight as the conception and collective view of Indonesian nationality in the context of world affairs; Urgency and national challenge and defend the country for Indonesia in building the collective commitment of nationhood. )

UNP1.60.1404 Bahasa Indonesia (Indonesian) 2 SKS

Mata Kuliah ini berisi tentang Konsepsi Bahasa Indonesia, Sejarah Bahasa Indonesia, Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia, ragam Bahasa Indonesia, Ejaan Bahasa Indonesia,(huruf tanda baca, kata dan unsur serapan: Kalimat Efektif, Pengertian Ciri, Syarat Kalimat Efektif: Paragraf,,Jenis, Fungsi dan Pengembanganya: Kerangka Tulisan Tema ,Topik, Judul dan Jenis Kerangka Tulisan: Teks Tulisan (Teks Akademis Ilmiah dan Teks non Akademis: Surat Resmi BI (Format dan Jenis Surat Resmi Bahasa Indonesia.

(This course contains Indonesian Conceptions, Indonesian History, Indonesian Language Position and Functions, Indonesian Variety, Indonesian Spelling (punctuation letters, words and elements of absorption: Effective Sentences, Definition of Characteristics, Terms of Effective Sentences: Paragraphs, Types, Functions and Development: The Theme Writing Framework, Topics, Titles and Types of Writing Framework: Text of Writing (Academic Scientific Text and Non-Academic Texts: BI's Official Letters (Formats and Kinds of Indonesian Official Letters )

UNP1.60.1405 Bahasa Inggris (English) 2 SKS

Mata kuliah ini berisi tentang pengembangan keterampilan berbahasa Inggris secara terpadu dengan memperhatikan kebutuhan mahasiswa sesuai bidang/ jurusannya, meliputi pemahaman pola-pola kalimat dasar yang membantu mahasiswa memahami berbagai referensi berbahasa Inggris dan membekali mahasiswa dengan keterampilan berkomunikasi dalam bahasa Inggris sesuai bidang keahliannya.

(This course develops students' English skills by considering their needs. It also includes the comprehension of basic sentence patterns which helps them in reading various English references. In addition, it also strengthens students' communication skill in English. )

UNP1.60.3101 Kewirausahaan (Entrepreneurship) 3 SKS

mata kuliah ini berisi tentang pengetahuan, sikap dan keterampilan berlandaskan kepada pemikiran yang kreatif dan inovatif mengenai prinsip dasar kewirausahaan, model pengembangan kewirausahaan, strategi kewirausahaan, etika bisnis dalam kewirausahaan, analisis peluang, study kelayakan usaha dan manajemen pengelolaan usaha (pemasaran, produksi, keuangan, sumber daya, legalitas usaha, teknologi dan informasi)

(this course contains knowlege, attitude and skills based on creative and innovative thinking about the basic principle of entrepreneurship, entrepreneurship development model, enrepreneurship srategy, business ethics in entreneurship, bisiness devoloment model, entrepreneurship strategy, bisiness etchics in entrepreneurship, business opportunity analysis, business feasibility study and business management (marketing, finance, resourse, business, legality, technology and imformation) )

UNP1.60.7401 Kuliah Kerja Nyata (KKN) (Community Service Program) 2 SKS

Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan lapangan bagi mahasiswa yang menempuh bagian akhir dari program pendidikan S-1/D-4/Sarjana Terapan. Program ini sebenarnya bersifat wajib bagi semua mahasiswa, karena universitas mempercayai bahwa program ini mampu mendorong empati mahasiswa, dan dapat memberikan sumbangan bagi penyelesaian persoalan yang ada di masyarakat. Kegiatan KKN menjadi bentuk nyata kontribusi universitas bagi masyarakat, industri, pemerintah daerah dan kelompok masyarakat yang ingin mandiri secara ekonomi maupun sosial. Program KKN ini mensyaratkan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dan mahasiswa berperan aktif dalam mengetahui permasalahan yang ada, bahkan sebelum mereka terjun selama 1 hingga 2,5 bulan ditengah-tengah masyarakat. Konsep “working with community” telah menggantikan konsep“working for the community”.

( The Real Work Lecture (KKN) is an activity for students who take the final part of the S-1 / D-4 / Bachelor degree program. This program is actually mandatory for all students, because universities trust this program can encourage empathy students, and can provide facilities for solving existing problems in the community. KKN activities become a real form of university contribution to the community, industry, local government and community groups who want to be economically and socially independent. This KKN program requires Field Supervisors (DPL) and students to be active in the existing matter, even before they plunge for 1 to 2.5 months in the community. The concept of "working with the community" has drafted the concept of "working for the community". )

UNP2.60.2102 Bahasa Jepang (Japanese Language) 2 SKS

mata kuliah bahasa jepang membekali mahasiswa tentang pengetahuan tentang praktik bahasa jepang sehingga mahasiswa memiliki kemampuan dalam membaca dan berkomunikasi dengan menggunakan bahasa jepang.

( Japanese language courses equip students about the knowledge of Japanese language practice so that students have the ability to read and communicate using Japanese language. )

UNP2.60.2401 Sejarah Perjuangan Bangsa Indonesia (History of Indonesia Struggle) 2 SKS

Mata Kuliah Sejarah Perjuangan Bangsa membahas tentang pengertian dan makna sejarah perjuangan bangsa , imperialisme dan kolonialisme, perjuangan bangsa indonesia melawan imperialsme dan kolonialisme, pergerakan nasional indonesia, perjuangan mencapai kemerdekaan, makna proklamasi usaha mempertahankan kemerdekaan terhadap berbagai rongrongan yang mengancam negara kesatuang republik indonesia NKRI

( The course of the history of the struggle of the nation discusses the understanding and the meaning of the history of the struggle of the nation, imperialism and colonialism, the struggle of the Indonesian nation against imperialism and colonialism, the national movement of Indonesia, the struggle for independence, the meaning of the proclamation of efforts to defend the independence of various rongrongan that threaten the united state of the Republic of Indonesia NKRI )

UNP2.60.2402 Manajemen Bencana (Disaster Management) 2 SKS

Mata Kuliah ini mengacu pada UU No 24 tahun 2007 tentang penanggulangan Bencana (Disaster Management) mencangkup pengenalan fakta-fakta atau bukti-bukti kejadian bencana, Pengenalan konsep bencana, jenis-jenis bencana, karakteristik bencana, bencana alam,bencana non-alam, bencana sosial, rawan, bencana/ancaman bahaya (hazarz ) bencana, potensi bahaya, kerentanan, (vulnerability), kapasitas (kapasity), Prinsip pengurangan resiko (rishk), pencegahan, mitigasi, kesiapsiagaan, prediksi bencana, dampak bencana, prosedur tanggap bencana dan tanggap darurat, analisis kebutuhan rehabilitasi dan rekontruksi.

(This course refers to Law No. 24 of 2007 on Disaster Management encompassing the introduction of facts or evidences of disaster events, the introduction of disaster concepts, types of disasters, disaster characteristics, natural disasters, non-natural disasters, disasters social, hazard, disaster, hazard, vulnerability, capacity (capacities), risk reduction principles (rishk), prevention, mitigation, preparedness, disaster prediction, disaster impact, disaster response procedures and emergency response, needs analysis of rehabilitation and reconstruction. )

UNP2.60.3401 Budaya Alam MinangKabau (Minangkabau Culture) 2 SKS

Mata kuliah ini berisi materi adat minangkabau, baik yang bersifat objektif maupun subjektif, melalui penkajian adat objektif dan subjektif itu, mahasiswa diharapkan mampu memahami identitas manusia minangkabau dan mampu menemukan nila-nilai kemajuan yang terkandung dakam adat yang relevan dengan tantangan kompetensi abad 21 yaitu multiculturalisme, kerjasama, pemecahan masalah dan lain sebagainya.

(The course contains material about Minangkabau custom, both objective and subjective. Through the study of objective and subjective custom, student are expected to understand the identity of Minangkabau people and are able to discover the value of progres embodied in the custom which is relevant to the challenges of 21st century competence as in multiculturalism, mutual cooperation, problem and so Forth. )

FBS1.60.1101 Sejarah Kebudayaan Indonesia (History of Indonesian Culture) 2 SKS
p>Mata kuliah ini memberikan penjelasan tentang pertumbuhan dan perkembangan sejarah kebudayaan Indonesia mulai dari zaman prasejarah sampai sekarang, sehingga akan diperoleh pengetahuan yang utuh dalam dimensi waktu penciptaan, persebaran, perubahan, dan hasil-hasil yang dicapai pada masing-masing periode.
FBS1.60.1102 Ilmu Budaya Dasar (Basic Cultural Sciences) 2 SKS

Mata kuliah ini berisi tentang hakikat manusia sebagai makhluk yang berbudaya yang meliputi hubungan manusia dengan harapan, pandangan hidup, kegelisahan, tanggung jawab, cinta kasih, keindahan, penderitaan, dan keadilan.

FBS1.60.3101 Dasar-dasar Filsafat (Introduction to Philosophy) 3 SKS

Mata kuliah ini berisi tentang pengertian dan ruang lingkup filsafat, dasar-dasar filsafat ilmu, pengetahuan dan ukuran kebenaran, sarana berpikir ilmiah, filsafat pendidikan, filsafat etika, filsafat estetika, filsafat bahasa dan filsafat seni.

FBS1.60.3102 Sejarah Pemikiran Modern (History of Modern Thought) 2 SKS

Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang sejarah muculnya pemikiran-pemikiran modern yang berhubungan dengan logika, estetika, etika, dan moral. Dalam mata kuliah ini juga dipelajari faktor-faktor kesejarahan yang melandasi munculnya sebuah pemikiran, hal itu bertujuan untuk mempelajari hal-hal kronologis penyebab munculnya sebuah pemikiran dan pelopornya.

FBS1.60.3103 Metodologi Ilmu Budaya (Methodology of Cultural Science) 2 SKS

Perkuliahan ini berisi tentang metode penelitian budaya dan kemampuan mempraktikkannya,  menguasai konsep-konsep budaya, teori-teori budaya, dan metode analisis budaya.

PII1.62.1007 Pengantar Ilmu Perpustakaan dan Informasi (Introduction to Library and Information Science) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami pengertian, sejarah, prinsip, dan jenis-jenis perpustakaan, manajemen perpustakaan, kerja sama antar perpustakaan, jaringan informasi dan teknologi dalam perpustakaan, profesi kepustakawanan, hak cipta dan paten, penyensoran serta jasa perpustakaan untuk masyarakat, ilmu informasi di perpustakaan, konsep dasar katalogisasi, klasifikasi, bibliografi, pemilihan buku , dan jasa referensi.

(This course makes students comprehend the meaning, history, principles, and types of libraries, library management, inter-library cooperation, information and technology networks in libraries, librarianship professions, copyrights and patents, censorship and library services for the community, information science in libraries, basic concepts of cataloging, classification, bibliography, book selection, and reference services.)

PII1.62.1008 Ilmu Komunikasi (Communication Science) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, sejarah, proses, bentuk, sifat, prinsip-prinsip, model komunikasi, komunikasi jasa informasi, dan penerapan komunikasi yang efektif dan efisien, khususnya perpustakaan, lembaga kearsipan dan lembaga informasi lainnya.

(This course makes students comprehend the nature, history, process, form, nature, principles, communication model, communication of information service, and effective and efficient communication implementation, special library, archival institution and other information institution.)

PII1.62.1009 Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi (Introduction of Communication and Information Technology) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami tentang komputer yang meliputi: sejarah, perangkat lunak, perangkat keras, pengguna, penerapan program paket dan aplikasi di pusat dokumentasi dan informasi, prinsip-prinsip perancangan pangkalan data, struktur data, dan sistem temu kembali seperti indeks.

(This course makes students comprehend about computer including history, software, hardware, brainware, the implementation of package and application programs in documentation and information centers, database design principles, data structures and retrieval systems such as index.)

PII1.62.1010 Literasi Informasi (Information Literacy) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, model, pembinaan literasi informasi serta peran perpustakaan dalam kegiatan pembinaan tersebut, pengaruh teknologi informasi terhadap literasi informasi, pencarian dan pemanfaatan informasi, serta metode belajar mandiri dan kelompok.

(This course makes students comprehend the nature, model, guidance of information literacy and the role of library in the development activities, the influence of information technology on information literacy, search and utilization of information, and self-study method and group.)

PII1.62.1011 Analisis Subjek (Subject Analysis) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami konsep pengorganisasian informasi, pengindeksan subjek, praktik analisis subjek untuk berbagai judul bahan pustaka berdasarkan jenis konsep dokumen, jenis subjek dokumen, maupun pola analisis subjek PMEST.

(This course makes students comprehend the concept of information organization, subject indexing, subject matter analysis for various library collection based on document concept type, document subject type, and subject matter analysis pattern of PMEST.)

PII1.62.1012 Manajemen Perpustakaan (Library Management) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami perpustakaan sebagai suatu organisasi, hakikat, bidang kajian, fungsi manajemen, manajemen perpustakaan ditinjau dari segi teknis dan nonteknis penyelenggaraan perpustakaan.

(This course makes students comprehend the library as an organization, the essence, the field of study, management functions, library management in terms of technical and non-technical library implementation.)

PII1.62.2005 Bahasa Inggris Profesi (English for Profession) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami struktur frasa benda (noun phrase) untuk membentuk judul karya, tajuk subjek (subject headings), dan entri klasifikasi; kosakata bahasa Inggris yang berkaitan dengan perpustakaan, informasi dan dokumentasi; pembentukan kata turunan dengan beberapa afiks produktif.

(This course makes students comprehend the structure of noun phrase to arrange the title of the work, subject headings, and classification entries; English vocabulary related to libraries, information and documentation; the arrangement of derived word with some productive affix.)

PII1.62.2006 Deskripsi Bibliografi (Bibliography Description) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami praktik kegiatan inventarisasi, penentuan tajuk untuk nama orang dan badan koorporasi, penentuan judul seragam, dan penentuan daerah deskripsi bibliogrlafi sesuai dengan peraturan pengatalogan deskriptif untuk koleksi monograf dan nonbuku.

(This course makes students comprehend the practice of inventory activities, the choosing of headings for the personal and bodies of corporations names, the arrangement of uniform titles, and the arrangement of the bibliograhical description area in accordance with descriptive cataloging rules for monograph and non-book collections.)

PII1.62.2007 Manajemen Pengetahuan (Knowledge Management) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami sistem manajemen pengetahuan (MP) alat bantu berbasis sistem komputer yang digunakan organisasi untuk membangun dan memelihara pangkalan (repository) dari pengetahuan organisasi; membangun sebuah institutional memory; menghimpun, mengatur (organize), menyebarkan dan mengupayakan agar pengetahuan selalu tersedia untuk setiap personal yang berbagi keahlian dan perhatiannya di seluruh organisasi.

(The competency of this course is for the students to understand the knowledge management system (MP) of the computer-based aids system used by the organization to build and maintain the repository of organizational knowledge; building an institutional memory; compile, organize, disseminate and strive for knowledge to be available to every person who shares his or her expertise and concern throughout the organization.)

PII1.62.2008 Psikologi Perpustakaan (Library Psycology) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami konsep dasar psikologi layanan informasi; sejarah perkembangan, metode penelitian psikologi, konsep belajar; teori motivasi dan penerapannya, konsep persepsi sosial, hakikat sikap, konsep hubungan interpersonal, hakikat dinamika kelompok, teori kepribadian, dan penerapan psikologi untuk layanan di perpustakaan.

(This course makes students comprehend the basic concept of information service psychology; developmental history, psychological research methods, learning concepts; the theory of motivation and its application, the concept of social perception, the nature of attitude, the concept of interpersonal relationships, the nature of group dynamics, personality theory, and the application of psychology in library services.)

PII1.62.2009 Klasifikasi (Classification) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat klasifikasi, berbagai bentuk skema klasifikasi, dan praktik klasifikasi menggunakan skema Dewey Decimal Classification (DDC) tercetak dan elektronik.

(This course makes students comprehend the nature of classification, various forms of classification schemes, and classification practices using printed and electronic Dewey Decimal Classification (DDC).)

PII1.62.3008 Manajemen Basis Data (Database Management) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami teknologi informasi dan peralatannya, penggunaan peralatan ing-griya untuk pengumpulan dan penyebaran informasi, dasar-dasar pembuatan database dan praktik pembuatan database untuk perpustakaan

(This course makes students comprehend the information technology and its equipment, the use of in-house equipment for information gathering and dissemination, the basics and the practice of database design for libraries.)

PII1.62.3009 RDA (Resource Description and Access) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, sejarah RDA (Resource Description and Access), jenis-jenis format pengkodean, dan praktik penerapan RDA untuk berbagai jenis sumber informasi.

(This course makes students comprehend the nature, the history of the RDA (Resource Description and Access), the types of coding formats, and the practice of applying the RDA to different types of information sources.)

PII1.62.3010 Automasi Perpustakaan (Library Automation) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami teknologi informasi dalam pengelolaan informasi, prinsip dan teknik otomasi dalam pengolahan deskripsi bibliografi, penerapan teknik otomasi pengolahan koleksi dan sistem temu kembali dalam pangkalan data, serta penggunaan internet.

(This course makes students comprehend the application of information technology in information management, principles and automation techniques in the processing of bibliographic description, application of collection processing automation technique and retrieval system in database, and internet usage.)

PII1.62.3011 Manajemen Penerbitan Grafis dan Elektronik (Grapphic and Electronic Management of Publishing) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami perkembangan dan jenis-jenis penerbitan, editing dan produksi buku, percetakan dan penjilidan, serta penerbitan elektronik.

(This course makes students comprehend the development and types of publishing, editing and production of books, printing and binding, and electronic publishing.)

PII1.62.4008 Kodekologi Arab Melayu (Coding of Malay-Arabic) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami khasanah naskah Melayu-Minangkabau dan teknik pengkodean naskah-naskah Arab-Melayu Minangkabau di berbagai perpustakaan dan museum.

(This course makes students comprehend the repertoire of Malay-Minangkabau manuscripts and coding techniques of Arabian-Malay Minangkabau manuscripts in various libraries and museums.)

PII1.62.4009 Pengindeksan dan Pengabstrakan (Abstract and Index) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, jenis-jenis, proses persiapan dan pembuatan, serta layanan abstrak dan indeks.

(This course makes students comprehend nature, types, preparation and its process, and abstract and index services.)

PII1.62.4010 Kewirausahaan Berbasis IT (IT-Based Enterpreneurship) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah untuk membekali mahasiswa dalam memahami dunia usaha bidang perpustakaan dan informasi, serta mengetahui informasi dan keunggulan ilmu perpustakaan dan informasi di dunia kerja.

(This course makes students comprehend in understanding the business aspect of library and information, and knowing information and the excelence of library and information science in the real world.)

PII1.62.4011 Manajemen Koleksi (Collection Management) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami prinsip, metode, kebijakan pengembangan koleksi, prosedur pemilihan dan pengadaan, alat bantu seleksi, inventarisasi, pelestarian dan pemutakhiran, penerbit dan distribusi bahan pustaka, dan serta ISBN.

(This course makes students comprehend principles, methods, collection development policies, selection and acquisition procedures, selection tools, inventory, conservation and updating, publishing and distribution of library materials, and ISBN.)

PII1.62.4012 Preservasi dan Konservasi (Preservation and Conservation) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami penyebab kerusakan koleksi perpustakaan, metode mengatasi kerusakan bahan pustaka secara preventif dan kuratif, dan metode pemeliharaan sumber-sumber informasi.

(This course makes students comprehend the causes of damage to the library collection, methods to overcome the damage of library materials in a preventive and curative, and methods of maintaining information sources.)

PII1.62.4013 Penulisan Karya Ilmiah (Academic Writing) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami aspek prapenulisan, penulisan, dan perevisian karya ilmiah.

(This course makes students comprehend the aspects of writing, writing, and revising scientific papers.)

PII1.62.4014 Statistika (Statistics) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami konsep-konsep dasar statistika, penyajian data, menghitung ukuran pemusatan dan penyebaran, menghitung probabilita, penarikan sampel, dan pengujian hipotesis penelitian.

(The competency of this course is so that students understand the basic concepts of statistics, presenting data, calculating the size of concentration and distribution, calculating probability, sampling, and testing the research hypothesis.)

PII1.62.4015 Etika Profesi (Profession Ethics) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami profesi kepustakawanan dan spesialis informasi yang meliputi: moralitas, norma, kode etik, dan tanggung jawab profesi

(This course makes students comprehend librarian profession and information specialist which include: morality, norms, code of ethics, and professional responsibility.)

PII1.62.5009 Pemasaran dan Promosi Pusdokinfo (Marketing and Promotion of Document Information Centre) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, strategi, sarana pemasaran dan promosi pusdokinfo, serta pembuatan media promosi di lembaga pusdokinfo.

(This course makes students comprehend nature, strategy, information and documentation center marketing and promotion tools, and the making of media campaigns in the center.)

PII1.62.5010 Kehumasan Masyarakat (Library Public Relations) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, ciri-ciri kehumasan, manajemen komunikasi, pencitraan lembaga, dan pengembangan program kehumasan untuk perpustakaan.

(This course makes students comprehend the nature, the characteristics of public relations, communication management, institutional imaging, and the development of public relations programs for library)

PII1.62.5011 Perencanaan dan Desain Perpustakaan (Design Planning for Library) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami proses pembuatan keputusan, aspek teknis, interaksi antara pihak yang terkait, peraturan, proses modifikasi, interior dan perabotan, perubahan tata ruang, dan pengembangan gedung perpustakaan

(This course makes students comprehend decision-making process, technical aspects, interaction between related parties, regulatiion modification process, interior and furniture, the changing of layout, and the development of library building)

PII1.62.5012 Bibliometrika (Bibliometrics) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami konsep dasar bibliometrika, fungsi-fungsi dan kegiatan bibliometrika, metode bibliometrika, jenis-jenis kajian bibliometrika, dan implementasinya.

(This course makes students comprehend the basic concepts of bibliometrics, bibliometric functions and activities, bibliometrics methods, bibliometrics study types, and their implementation.)

PII1.62.5013 Sumber dan Layanan In formasi (Resource and Information Service) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat informasi dan sumber informasi, penyediaan sumber-sumber informasi yang meliputi: sumber informasi kamus dan ensiklopedi, reveral, geografi, kepustakaan, basis data, dan internet, hakikat, jenis-jenis layanan informasi, cara penelusuran informasi, dan pembuatan produk informasi perpustakaan.

(This course makes students comprehend the nature of information and information sources, the provision of information sources that include: dictionary and encyclopaedic, reveral, geography, literature, database and internet sources, the nature, types of information services, information, and manufacturing of library information products.)

PII1.62.5014 Metodologi Penelitian (Research Methods) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, jenis, metode, telaah kepustakaan, pengembangan instrumen, dan penerapannya dalam penyusunan proposal penelitian

(This course makes students comprehend the nature, types, methods, study of literature, instrument development, and its application in the preparation of research proposals)

PII1.62.6008 Dokumentasi Informasi Minangkabau (Minangkabau Documentation Information) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami konsep-konsep ilmu informasi dan dokumentasi, asal usul dokumentasi dan informasi, jenis-jenis dokumen, penggunaan berbagai sarana bantu dalam pengelolaan dokumen karya minangkabau, memahami hakikat, jenis, cakupan, bagian-bagian, manfaat, anotasi, dan aturan bibliografi untuk terbitan tercetak maupun online serta pengaplikasian aturan bibliografi beranotasi untuk karya-karya Minangkabau.

(This course makes students comprehend the concepts of information and documentation, the origin of documentation and information, the types of documents, the use of various supporting tools in the management of Minangkabau works documents, understanding the nature, types, scope, parts, benefits, annotations, and bibliographic rules for printed and online publications and the application of annotated bibliographic rules for Minangkabau works.)

PII1.62.6009 Pengembangan Perpustakaan Digital (Digital Library Development) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami teknik pengembangan, software perpustakaan, perancangan pangkalan data, dan perancangan sederhana.

(This course makes students comprehend software development techniques library, database design and simple website design.)

PII1.62.6010 Temu Balik Informasi (Information Retrieval) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami teknik-teknik umum dan evaluasi sistem temu balik informasi.

(This course makes students comprehend the common techniques and evaluation of information retrieval systems.)

PII1.62.6011 Desain Web (Website Design) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami perancangan, penilaian, dan pengaplikasian metode, strategi dan teknik desain web statis dan dinamis, baik untuk desain web korporasi (perpustakaan dan pusat informasi lainnya) maupun personal atau blog.

(This course makes students comprehend the design, assessment, and application of static and dynamic web design, strategies and techniques, whether for corporate (libraries and other information centers) web design or personal or blog.)

PII1.62.7004 Seminar (Colloquium) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami topik-topik penelitian di bidang perpustakaan dan ilmu informasi sesuai dengan issu mutakhir yang sedang berkembang.

(This course makes students comprehend research topics in the field of library and information science in accordance with the latest emerging issues.)

PII1.62.7005 Praktik Kerja Lapangan (Field Practice) 4 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memiliki pengalaman praktik perpustakaan

(This course makes students have library practice experience.)

PII1.62.8002 Skripsi (Thesis) 6 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah untuk melatih mahasiswa dalam penulisan proposal penelitian, penulisan laporan hasil penelitian, dengan menggunakan prosedur dan metode ilmiah.

(This course makes students comprehend in writing research proposals, research report writing, using scientific procedures and methods)

PII2.62.2005 Manajemen Kearsipan (Archives Management) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami siklus hidup arsip yang mencakup: penciptaan, penggunaan dan pemeliharaan, serta penyusutan arsip.

(This course makes students comprehend the archival life cycle that includes: creation, use and maintenance, and depreciation of the archives.)

PII2.62.2006 Literatur Anak dan Remaja (Children and Young-Adult Literature) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat literatur khususnya literatur bagi anak dan remaja yang mencakup sifat, ciri, serta jenis-jenis literatur bagi anak dan remaja.

(This course makes students comprehend literature especially the literature for children and teenagers covering the nature, characteristics, and types of literature for children and teenagers)

PII2.62.3004 Komunikasi Multimedia (Multimedia Communication) 2 SKS
Matakuliah ini menjelaskan tentang konsep dasar komunikasi multimedia yang mencakup media siber (cybermedia), media sosial (sosial media), hukum etika dan budaya di media siber dan manajemen media sosial untuk branding sehingga menghasilkan sebuah produk multimedia yang berkaitan dengan perpustakaan.

(This course discusses basic concepts of multimedia communication including cyber media, social media, ethical law, culture in cyber media and social media management for branding thus producing multimedia product related to the library.)

PII2.62.3005 Terbitan Resmi Pemerintah (Official Publication) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami pengelolaan terbitan resmi pemerintah sesuai arti, peran dan fungsi terbitan pemerintah, jenis-jenisnya, organisasi lembaga-lembaga penerbitnya baik di Indonesia maupun internasional.

(This course makes students comprehend the management of the official publications in accordance with the meaning, role and function of the government's publications, the types, the organization of its issuing institutions both in Indonesia and internationally.)

PII2.62.4003 Penulisan Artikel dan Resensi Buku (Book Review and Article Writing) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami cara mengembangkan ide tulisan dalam bentuk artikel dan membuat resensi buku untuk dipublikasikan.

(This course makes students comprehend how to develop the idea of writing in the form of articles and book reviews to be published.)

PII2.62.4004 Pemberkasan dan Penataan Arsip (Documentation and Filling Arrangement) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa terampil dalam pemberkasan dan penataan arsip yang mencakup hakikat, tujuan, sistem, sarana dan prasarana, alat temu kembali, penyimpanan dan perawatan arsip.

(This course makes students skillfully in filing and archives arrangement covering the nature, purpose, system, facilities and infrastructure, retrieval equipment, storage and maintenance of archives.)

PII2.62.5004 Pengelolaan Informasi Hukum (Management of Law Information) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami pengelolaan informasi hukum sesuai aspek-aspek hukum dalam pencetusan, penyebaran, dan penggunaan informasi termasuk sensor, hak cipta, dan hak paten.

(This course makes students comprehend the management of legal information in accordance with legal aspects in the provision, dissemination and use of information including censorship, copyright, and patent.)

PII2.62.5005 Kerjasama dan Jaringan Informasi (Information Network and Teamwork) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami bentuk, sarana, persiapan kerjasama, komponen, dan topologi jaringan informasi, badan-badan yang bergerak di bidang pengolahan informasi, jaringan informasi dan kerjasama perpustakaan di Indonesia, regional, dan internasional

(This course makes students comprehend the forms, facilities, cooperation preparation, components, and topology of information networks, the information processing and information networks and library cooperation in Indonesia, regional and international.)

PII2.62.5006 Pengelolaan Informasi Medis (Management of Medical Information) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami pengelolaan informasi medis sesuai aspek informasi medis di rumah sakit, pusat kesehatan masyarakat, dan lembaga pengelola informasi medis lainnya.

(This course makes students comprehend the management of medical information according to aspects of medical information in hospitals, public health centers, and other medical information management institutions)

PII2.62.5007 Informasi dalam Konteks Sosial Budaya (Information Socio-Cultural Context) 2 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami konteks sosial budaya, masalah informasi masyarakat Indonesia, masyarakat informasi, kemiskinan informasi, masalah arsip dan indigenous knowledge, sejarah, proses diseminasi informasi dan transformasi informasi.

(This course makes students comprehend the socio-cultural context, the information problem of Indonesian society, the information society, information poverty, archive problem and indigenous knowledge of history, the process of information dissemination and information transformation.)

PII2.62.6004 Bisnis Informasi (Business Information) 3 SKS
Kompetensi mata kuliah ini adalah agar mahasiswa memahami hakikat, jenis, dan strategi bisnis informasi.

(This course makes students comprehend the nature, type, and business strategy of information.)

PII2.62.6005 Akuisisi, Seleksi, dan Retensi Arsip (Archive acquisition, selection and retention) 3 SKS
Kompetensi matakuliah ini adalah agar mahasiswa mampu mengaplikasikan konsep, proses dan implementasi kegiatan akuisisi, seleksi dan retensi arsip. Untuk mencapai kompetensi tersebut dibahas materi yang berkaitan dengan proses akuisisi dalam siklus hidup arsip dan manejemen arsip statis; tahapan penyelenggaraan akuisisi arsip, teknik-teknik penilaian arsip; proses penyerahan arsip; prinsip dan tujuan penyusunan jadwal retensi arsip; prosedur penilaian arsip; serta keterampilan dalam menggunakan dan merancang konsep jadwal retensi arsip.

(The competence of this course is so that students are able to apply the concepts, processes and implementation of archive acquisition, selection and retention activities. To achieve these competencies, material related to the acquisition process is discussed in the archive life cycle and static archive management; the stage of organizing archive acquisitions, archive valuation techniques; the process of submitting archives; principles and objectives for the preparation of archive retention schedules; archive assessment procedures; and skills in using and designing the concept of archive retention schedules.)